PPIM Menghadirkan Swaradhana 2024 by Instellar Festival: Rayakan Keberagaman Budaya Indonesia dan Malaysia
Kuala Lumpur, 10 November 2024 – Persatuan Pelajar Indonesia di Malaysia (PPIM) dengan bangga mempersembahkan Swaradhana, sebuah acara kebudayaan yang akan digelar pada 17 November 2024 di Malaysia Tourism Centre (MaTiC), Kuala Lumpur. Swaradhana, yang berada di bawah naungan Instellar Festival, bertujuan untuk merayakan dan mempererat hubungan budaya antara Indonesia dan Malaysia melalui berbagai pertunjukan…