Metode Belajar Efektif Untuk Mahasiswa

Metode Belajar Efektif Untuk Mahasiswa

Ditulis oleh: Rausyan Kayyis Abrary – 16 Juli 2024 Sobat PPIM masih bingung metode belajar efektif yang cocok? Di era pendidikan yang semakin kompetitif dan dinamis, menemukan metode belajar yang efektif menjadi kunci kesuksesan akademik bagi mahasiswa. Setiap individu memiliki gaya belajar yang unik, namun ada prinsip-prinsip dasar yang dapat membantu meningkatkan produktivitas dan pemahaman…

EDUGATE PPIM 2023: BRIDGING BORDERS

EDUGATE PPIM 2023: BRIDGING BORDERS

Program kerja Departemen Pendidikan PPI Malaysia tahun ini, Edugate, telah resmi diluncurkan dengan tema besar “BRIDGING BORDERS.” Edugate tidak hanya sekadar sebuah acara, tetapi sebuah inisiatif ambisius yang menggabungkan tiga proyek utama dengan fokus pada pendidikan dan kolaborasi lintas batas.  1. BELAJAR MENDUNIA: Menggali Ilmu dari Sudut Pandang Global Acara webinar internasional BELAJAR MENDUNIA menjadi…

Merajut Masa Depan Melalui Ilmu Pengetahuan dan Inovasi melalui Selebrasi di Hari Pendidikan Nasional

Merajut Masa Depan Melalui Ilmu Pengetahuan dan Inovasi melalui Selebrasi di Hari Pendidikan Nasional

Alya Altassia Pakpahan — 02 May 2023 | MYT 11.08 AM Hari Pendidikan Nasional tahun ini jatuh pada hari Selasa tanggal 2 Mei 2023, bertepatan dengan hari ini. Melansir dalam laman website Kementrian, Pendidikan Budaya, tema yang diangkat adalah  “Bergerak Bersama Semarakkan Merdeka Belajar”. Selanjutnya, pada peringatan Hari Pendidikan Nasional hari ini Mendikbudristek ikut mengatakan…